Nggak mau ketinggalan artikel baru Blogger-Holic? Subscribe Sekarang
Hot Categories: Blogger News | Hack | SEO | Tips | Tutorial | more

Seberapa Baik Sih Kamu Melihat Warna?

8.12.10 | 5 comments

Dari iseng-iseng berselancar di dunia maya, saya menemukan sebuah website yang cukup menantang.. dan iseng sebenarnya. Websitenya Xrite Online Color Challenge: Hue Test. Jadi, di website ini kita ditantang, seberapa baik kita bisa ngebedain warna-warna yang ada.

FACT: 1 out of 255 women and 1 out of 12 men have some form of color vision deficiency.
Take the online color challenge, based on the official FM100 Hue Test by X-Rite.


Seberapa Baik Sih Kamu Melihat Warna?
Jadi, nantinya kita akan diminta untuk mengurutkan warna sesuai perubahannya, dari warna yang di kiri ke warna yang kanan, seperti gambar di atas. Setelah itu, hasil jawabannya akan disubmit dan dinilai sesuai umur dan gender kita.
Daripada penasaran, mending dicoba aja deh :D

Seberapa Baik Sih Kamu Melihat Warna?
Jadi, seberapa baik sih kamu melihat warna? :)

5 comments:

  1. @3760284723166099359.0
    wow hebat sis..
    saya aja dpt 16 :D

    ReplyDelete
  2. Waduh..klo saya buta warna partial. Jadi sy sulit membedakan warna-warna gradasi, warna komposisi, warna transisi, dan sejenisnya.

    Btw, trims buat infonya.

    Salam kenal & mampir juga k blog saya. :)

    ReplyDelete